Kamis, 18 Oktober 2018

Bingkai Hari Santri 2018

   


Dalam rangka memeriahkan hari santri 2018, bingkai atau frame yang dimiliki facebook membuat penggunanya bisa menghiasi foto profilnya dengan bingkai berbagai tema. dengan frame hari santri ini pengguna facebook bisa memperindah tampilan fotonya menjadi lebih menarik.


    Hari Santri yang diperingati setiap tanggal 22 Oktober merupakan salah satu peringatan untuk mengingat besarnya peran para santri dalam memperjuangkan kemeerdekaan dan menjaga keutuhan Negara Republik Indonesia. Para santri telah bergabung di seluruh elemen bangsa, melawan penjajah, menyusun kekuatan di daerah terpencil, dan mengajarkan kesadaran tentang arti kemerdekaan.

Presiden Ir. Joko Widodo th.2015. Menetapkan tanggal 22 Oktober sebagai Hari Santri Nasional.




Cara pasang bingkai foto profil Hari Santri 2018 :
- klik link berikut ini, bingkai Hari Santri 2018 (KLIK DISINI)
- akan terbuka jendela "tambahkan bingkai ke foto profil anda" atau "ubah foto profil"
- jika sebelumnya belum login, diminta untuk login facebook terlebih dahulu.
- foto profil dengan hiasan bingkai akan ditampilkan dalam review.
- anda dapat mengganti foto tersebut dengan foto lain.
- jika anda merasa sudah selesai klik "gunakan sebagai foto profil".
- selesai.


Catatan : jika menggunakan gadget sellular, pastikan aplikasi facebook yang digunakan merupakan aplikasi standar dan bukan aplikasi facebook lite. karena fitur bingkai tidak terdapat pada facebook lite.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar